Cara mudah membuat email melalui gmail

Gmail

 

Sekarang ini,sudah mulai banyak situs situs yang menyediakan layanan untuk membuat email gratis salah satunya adalah :
  • Gmail.com
  • Yahoo.com
  • Outlook.com
  • mail.aol.com
  • gmx.com
  • nokiamail.com
  • icloud.com
  • inbox.com
  • zoho.com
  • plasa.com
Situs situs diatas merupakan situs yang sering digunakan pengguna internet untuk layanan email gratis,namun yang paling sering digunakan semua orang yaitu gmail.com. Mengapa demikian?,karena banyak dari pengguna internet lebih menyukai cara membuat email yang mudah dan praktis. selain itu juga fasilitas yang dimiliki oleh gmail banyak sekali. salah satunya membuat akun yahoo,blogger,google drive dan lainya itu semua menggunakan www.gmail.com.

Kali ini saya akan berbagi cara,untuk membuat akun gmail dengan mudah :
1.Buka alamat web gmail,alamatnya http://www.gmail.com
2.Setelah mengunjunginya buat akun baru anda,dan isi data anda seperti gambar ini :
Homepage email

 2.Setelah itu isi angka yang diminta oleh pihak admin,untuk membuktikan kalau kita bukan robot terima persetujuan,pilih dan centang saya menyetujui persyaratan dan layanan dan kebijakan privasi google
License agreement 

3.Setelah itu,masukkan nomor telpon anda untuk verifikasi email.

Verifikasi akun google 

4.Tunggu beberapa saat,anda akan dimintai kode verifikasi oleh pihak google.
5.Setelah anda memasukkan kode verifikasi,maka anda akan masuk ke akun gmail anda,pilih tambahkan foto,agar orang orang lebih mudah mengenal anda.
Akun google
6.Pihak google akan memberikan anda ucapan selamat,karena telah menjadi anggota baru google mail.

Ucapan selamat dari pihak google

7.Email google mail anda sudah siap digunakan.

Previous
Next Post »

Aturan Berkomentar Di Blog Capunkshare :
1.Dilarang Keras Mencantumkan Link Aktif Pada Komentar,Jika Tidak Komentar Akan Dihapus!
2.Berkomentar Sesuai Dengan Topik Yang Dibahas
ConversionConversion EmoticonEmoticon