Beberapa Tips agar blog terindex google dengan cepat

Salam hangat untuk para blogger,kali ini saya akan berbagi sedikit tips seputar Blogging lagi. kali ini saya akan menjelaskan beberapa cara agar blog agan yang terhitung baru,bisa mendapatkan google index yang banyak dan rank alexa yg ramping. Caranya sangat simpel,kita hanya mengikuti beberapa langkah,dan tidak memakan waktu lama untuk kenaikan rank dan google index anda.

Syarat pertama adalah anda harus memiliki Hosting & Domain sendiri. Karena yang lebih di prioritaskan google adalah yang memiliki nama Domain,dan hosting sendiri terlebih dahulu,daripada yang gratisan,hehe begitulah.

Google index
Google index

Untuk langkah langkahnya,anda dapat mengikutinya sebagai berikut :
1.Buatlah fanspage facebook,yang profilnya dan linknya mengarah ke website anda.Jika anda belum membuatnya kunjungi alamat berikut :
https://www.facebook.com/pages/create.php
Penjelasan : Fanspage facebook ini fungsinya adalah untuk membuat website kita sedikit lebih terpercaya,sebuah website dikatakan layak dan bagus jika yg like fanspage facebook nya sekitar 120 orang keatas.

2.Submit setiap link saat posting ke social media seperti lintas.me,Pinterest,linkedin,dan lain lainya. Hitung hitung untuk menambah backlink.

3.Artikel harus Original,bukan hasil copas!!. Artikel copas biasanya bisa di deteksi dengan mudah oleh google. Karena algoritma google saat ini makin canggih saja.

4.Submit link ke google submit url,alamatnya sebagai berikut :
https://www.google.com/webmasters/tools/submit-url
5.Jangan lupa rajin rajin posting setiap hari,maksimal sih 5 artikel perhari,kalau terlalu banyak nanti bisa dicurigain ama mbah google. Tapi apa iya mampu lebih dari 5 artikel perhari?. Kalo yang nganggur sih kayaknya bisa,tapi kalo anak sekolah atau kuliahan kayaknya cukup 5 aja perhari. Gak usah terlalu dipaksakan dan jangan terlalu ambisius.

6.Berdoa kepada tuhan yang maha esa,dapat membuat usaha yang sudah anda lakukan bisa tercapai maksimal. Yakinlah pasti Tuhan akan membalas usaha anda.

7.Tawakkal,dan serahkan pada yang maha kuasa :D.

Sekian tips dan trik simpel dari saya,semoga dapat bermanfaat,saya harap sharing dari saya yang sedikit ini bisa bermanfaat bagi teman teman semua khususnya para blogger,entah itu yang newbie ataupun yang sudah mastah. bagi yang udah Mastah,saya mohon maaf jika ada kekurangan dari Trik yang saya berikan ini,Ampun hai mastah blogger.

Previous
Next Post »

Aturan Berkomentar Di Blog Capunkshare :
1.Dilarang Keras Mencantumkan Link Aktif Pada Komentar,Jika Tidak Komentar Akan Dihapus!
2.Berkomentar Sesuai Dengan Topik Yang Dibahas
ConversionConversion EmoticonEmoticon